Sistem PBB-P2

Website ini menyediakan layanan pembayaran pajak PBB di Pemerintah Kabupaten Aceh Singkil secara online tanpa harus keluar rumah. Kami memudahkan masyarakat Pemerintah Kabupaten Aceh Singkil dalam melakukan pembayaran pajak PBB dengan sistem yang aman dan cepat.

Aplikasi tersedia juga di :

Logo
Logo

Mekanisme

Mekanisme Pelayanan PBB-P2 Online
1
Pendaftaran Akun
Mengisi formulir pendaftaran
dan melakukan konfirmasi
alamat email.
2
Masuk
Masuk ke dalam aplikasi
menggunakan akun yang telah
didaftarkan.
3
Lengkapi Data
Melengkapi formulir pendaftaran
dan akan diperiksa oleh
pihak terkait.
4
Pilih Layanan
Memilih jenis layanan PBB-P2
yang telah disediakan
secara online.
5
Pembayaran
Melakukan pembayaran tagihan
dengan cepat dan mudah
secara online.
6
Pencetakan
Melakukan pencetakan atau
pengunduhan dokumen elektronik
secara online.

Pelayanan & Persyaratan

Pastikan Anda telah menyiapkan alamat email dan NIK yang valid sebelum melakukan pendaftaran!

Persyaratan :
  1. Buat akun dengan mengklik tautan yang disediakan disini.
  2. Sistem akan mengirimkan email verifikasi, lakukan verifikasi alamat email yang didaftarkan.
  3. Login ke akun Anda yang telah dibuat.
  4. Isi data profil dengan informasi yang valid.
  5. Tunggu proses verifikasi dari sistem dan akan menerima notifikasi melalui email.
  6. Proses pendaftaran akun telah selesai dan diterima.

Persyaratan :
  1. Masuk ke aplikasi Mak Celo dengan melakukan login.
  2. Navigasikan menu dan pilih menu pengajuan NOP.
  3. Isi formulir yang diperlukan dengan data yang valid.
  4. Unggah berkas yang diperlukan untuk proses pengajuan.
  5. Tunggu proses verifikasi dari sistem.
  6. Proses pengajuan NOP telah selesai dan diterima.

Persyaratan :
  1. Masuk ke aplikasi Mak Celo dengan melakukan login.
  2. Navigasikan menu dan pilih menu Bayar Tagihan PBB.
  3. Pilih tagihan PBB yang tersedia dan periksa nominal yang harus dibayar.
  4. Unduh cetakan billing melalui tombol Unduh Billing.
  5. Lakukan pembayaran melalui bank yang telah disediakan menggunakan No. Virtual Account (Kode Billing).
  6. Proses pembayaran selesai dan Billing PBB telah lunas.
  7. Unduh Surat Tanda Terima Setoran (STTS) sebagai bukti pembayaran yang sah.

Persyaratan :
  1. Masuk ke aplikasi Mak Celo dengan melakukan login.
  2. Navigasikan menu dan pilih menu Billing BPHTB.
  3. Pilih billing yang belum lunas.
  4. Unduh cetakan billing melalui tombol Unduh Billing.
  5. Lakukan pembayaran melalui bank yang telah disediakan menggunakan No. Virtual Account (Kode Billing).
  6. Proses pembayaran selesai dan Billing BPHTB telah lunas.
  7. Unduh Surat Setoran Pajak Daerah (SSPD) sebagai bukti pembayaran yang sah.

Metode Pembayaran

Sudah Terintegrasi dengan Metode Pembayaran
© 2022 - 2024 Designed & Developed by BPKK Aceh Singkil.